Cara Mendaftar Blog di Google Webmaster - Bertemu lagi sob. Kali ini saya akan membagikan cara mendaftarkan Blog sobat ke Google webmaster tool. Fungsi dari Google webmaster tool ini ialah agar blog sobat lebih mudah di index dan dikenali oleh search engine dengan cara mendaftarkan dan memverifikasi blog sobat. Sebenarnya tanpa mendaftarkan Blog sobat di Google webmaster tetap akan membuat blog sobat terindex oleh search engine google, tetapi akan membutuhkan waktu yang lama, sebab bukan hanya blog sobat yang menyediakan artikel dengan tema yang sobat buat sehingga sobat perlu memberitahu search engine google untuk mengindeks blog sobat agar muncul di SERP meski tidak menjamin akan muncul di halaman pertama SERP namun setidaknya blog sobat sudah dikenali oleh mesin pencari dan peluang mendapatkan pengunjung menjadi lebih besar.
BACA JUGA : Cara Mengganti Template Standar Blogger dengan Custom Template
Lalu bagaimana Cara Mendaftarkan Blog di Google Webmaster ?. Berikut saya jelaskan langkah-langkahnya sob.
1. Silahkan sobat kunjungi halaman Google webmaster DISINI
2. Setelah masuk ke halaman Google webmaster silahkan sobat isikan form yang disediakan dengan url Blog sobat seperti pada gambar dibawah
3. Setelah mengisi form dengan url Blog sobat, maka akan tampil jendela verifikasi seperti gambar dibawah. Silahkan sobat pilih metode alternatif.
5. Langkah selanjutnya adalah Login ke akun blogger sobat lalu masuk ke menu template kemudian edit HTML seperti pada gambar dibawah.
6. Setelah itu silahkan sobat pastekan script dari Google webmaster tool pada bagian Tag <head> atau dibawahnya jika sobat bingung diletakkan dimana. Silahkan lihat contoh gambar dibawah.
7. Setelah selesai menyimpan Script Google webmaster didalam HTML blog sobat. silahkan Klik save template lalu kembali ke Tab Google webmaster tool yang kita buka sebelumnya, Saatnya sobat Klik verifikasi.
8. Jika berhasil maka akan muncul gambar seperti dibawah sob.
9. Done, Blog sobat sudah berhasil di daftarkan di Google Webmaster Tool
Sekian Tips singkat Cara Mendaftarkan Blog di Google Webmaster. Selanjutnya sobat bisa menambahkan sitemap di dalam menu yang disediakan agar artikel sobat lebih cepat diindex oleh Mesin pencari google.
Semoga Tips singkat ini membantu sobat yang berkunjung di Blog sederhana ini. Terimakasih ^ ^
BACA JUGA : Cara Mengganti Template Standar Blogger dengan Custom Template
Lalu bagaimana Cara Mendaftarkan Blog di Google Webmaster ?. Berikut saya jelaskan langkah-langkahnya sob.
1. Silahkan sobat kunjungi halaman Google webmaster DISINI
2. Setelah masuk ke halaman Google webmaster silahkan sobat isikan form yang disediakan dengan url Blog sobat seperti pada gambar dibawah
Sumber Gambar : www.blogooblok.com |
4. Selanjutnya pada tab metode alternatif, Sobat pilih Tag HTML, maka akan tampil kode verifikasi seperti pada gambar dibawah. Jangan menekan tombol verifikasi, Silahkan sobat Copy kode tersebut terlebih dahulu dan kembali login ke akun Blogger sobat tanpa menutup laman webmaster yang kita buka.
6. Setelah itu silahkan sobat pastekan script dari Google webmaster tool pada bagian Tag <head> atau dibawahnya jika sobat bingung diletakkan dimana. Silahkan lihat contoh gambar dibawah.
7. Setelah selesai menyimpan Script Google webmaster didalam HTML blog sobat. silahkan Klik save template lalu kembali ke Tab Google webmaster tool yang kita buka sebelumnya, Saatnya sobat Klik verifikasi.
8. Jika berhasil maka akan muncul gambar seperti dibawah sob.
Sekian Tips singkat Cara Mendaftarkan Blog di Google Webmaster. Selanjutnya sobat bisa menambahkan sitemap di dalam menu yang disediakan agar artikel sobat lebih cepat diindex oleh Mesin pencari google.
Semoga Tips singkat ini membantu sobat yang berkunjung di Blog sederhana ini. Terimakasih ^ ^
0 Comment to "Cara Mendaftarkan Blog di Google Webmaster"
Post a Comment